Honda

7 Kuliner Khas Ramadan Berbagai Daerah di Indonesia, Cocok untuk Menu Takjil yang Rasanya Enak

7 Kuliner Khas Ramadan Berbagai Daerah di Indonesia, Cocok untuk Menu Takjil yang Rasanya Enak

7 Kuliner Khas Ramadan Berbagai Daerah di Indonesia, Cocok untuk Menu Takjil yang Rasanya Enak--Kolase

Kuliner khas Yogyakarta ini memiliki rasa yang manis dari nangka dan rasa yang gurih dari kelapa parut dan juga santan. 

Dulunya, kicak ini terbuat dari singkong, namun sekarang telah diubah menjadi ketan. 

Rasanya yang manis dan nikmat, sangat cocok dijadikan sebagai menu takjil.

BACA JUGA:Super Lembut Lumer dan Renyah! Resep Kue Kering Chui Kao So Almond, Berasa Makan Kue Kacang

BACA JUGA:Camilan Ekonomis Cukup 2 Bahan! Ini Dia Resep Kue Hunkwe Nangka, Lembut dan Legit

7. Mi Glosor - Bogor


Mi Glosor --cookpad

Kuliner khas Ramadan dari berbagai daerah di Indonesia terakhir adalah mi glosor dari Bogor. 

Mi satu ini terbuat dari tepung singkong atau aci, sehingga teksturnya yang licin dan juga mudah ditelan. 

Mi satu ini pun terbuat dari bahan alami, sebab warna kuningnya berasal dari perwarna alami, yaitu kunyit. 

BACA JUGA:Gurih dan Unik Rasanya Mirip Bubur Sumsum, Ini Dia Resep Kue Jongkong Khas Bangka, Lembutnya Bikin Nagih

BACA JUGA:6 Jajanan Kue Khas Palembang yang Wajib Kamu Coba, Legendaris Sejak Zaman Kesultanan Palembang

Dalam penyajiannya, para penjual mi glosor sering menambahkan sawi atau pakcoy dan juga bakso, sehingga menambah cita rasa dari mi ini.  

Mi glosor akan semakin nikmat jika kamu santap dengan siraman bumbu kacang pedas.

Sepanjang bulan puasa, penjual mi glosor akan meningkat dan kamu akan dengan mudah menemukannya di pasar takjil.

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: