Jangan Kalap! Inilah 6 Menu Buka Puasa yang Wajib Dihindari, Salah Satunya Gorengan
Jangan Kalap! Inilah 6 Menu Buka Puasa yang Wajib Dihindari--Pexels
BACA JUGA:4 Resep Minuman Buka Puasa yang Rasanya Segarnya Cara Buatnya Mudah, Cocok untuk Takjil
Selain itu, gorengan menjadi makanan rendah serat yang sulit untuk dicerna oleh perut.
Tidak hanya memicu asam lambung, makanan ini pun sebaiknya tidak dikonsumsi ketika buka puasa karena juga bisa memicu kolesterol.
2. Makanan yang Pedas
Selain makanan gorengan, ketika berbuka puasa hendaknya kamu juga menghindari jenis makanan yang pedas.
BACA JUGA:2 Resep Masakan Sederhana untuk Puasa Ramadan yang Rasanya Lezat, Ini Dia Cara Buatnya Mudah
BACA JUGA:5 Resep Minuman Segar Pelepas Dahaga Paling Pas untuk Buka Puasa, Begini Cara Buatnya
Walaupun makanan ini tidak secara langsung menyebabkan sakit maag, namun makanan pedas bisa memperparah gejala sakit maag.
Dengan mengonsumsi makanan ini ketika berbuka, maka ketika masuk ke saluran pencernaan justru bisa membuat iritasi di lapisan mukosa lambung.
Apalagi, jika makanan ini dibarengi dengan makanan asam, akan menimbulkan masalah penyakit lain yang lebih parah.
Jika tidak bisa dihindari, maka kurangi saja porsinya, sebab vitamin yang terdapat pada cabai juga diperlukan oleh tubuh.
BACA JUGA:3 Menu Sahur Sehat untuk Penderita Asam Urat dan Kolesterol, Puasa Aman Tanpa Takut Penyakit Kambuh
BACA JUGA:Apa Hukum Pacaran Saat Puasa Ramadan? Begini Penjelasan Lengkap Ustad Abdul Somad
Sebaiknya, konsumsi makanan yang lain dulu sebelum memutuskan untuk makan makanan yang pedas ketika berbuka.
3. Makanan dengan Kandungan Gula Berlebih
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: