Citraland
Honda

Apakah Pemain Mendapatkan Gaji Saat Bela Timnas Indonesia? Tak Disangka Ternyata Mereka...

Apakah Pemain Mendapatkan Gaji Saat Bela Timnas Indonesia? Tak Disangka Ternyata Mereka...

Apakah pemain mendapatkan gaji saat bela Timnas Indonesia? Simak penjelasan ini.-pssi-

PALPRES.COM - Gaji pemain sepakbola di klub selalu jadi bahasan menarik bagi publik. 

Tapi bagaimana dengan pemain yang membela Timnas Indonesia, apakah mereka mendapatkan gaji juga dari negara atau hanya uang saku?

Pastinya penggemar Timnas Indonesia bertanya-tanya terkait hal ini. 

Membela tim nasional tentu saja berbeda dengan klub.

BACA JUGA:Dikira Ole Romeny, Inikah Sosok Striker Timnas Indonesia yang Akan Gabung Juni 2024 Nanti?

BACA JUGA:Pemain Keturunan Bejibun di Timnas Indonesia, Proyek Naturalisasi PSSI Jalan Terus

Kalau klub, pemain harus bermain selama satu musim kompetisi. 

Sementara ketika membela tim nasional, mereka hanya dipanggil untuk menjalani ajang tertentu saja.

Selama memperkuat timnas, para pemain tidak mendapatkan gaji tetap seperti ketika main di klub.

Mereka mendapat bayaran berupa honorarorium.

BACA JUGA:Tak Ada Justin Hubner, Timnas Indonesia U23 Tumbang 1-3 dari Arab Saudi U23, Lini Belakang Bermasalah

BACA JUGA:Justin Hubner Absen, Timnas Indonesia U-23 Krisis Bek, Shin Tae-yong Panggil Kakang Rudianto

Para pemain dibayar berdasarkan penampilan dalam setiap pertandingan resmi timnas. 

Kalau mereka main di ajang resmi seperti Piala Dunia, FIFA menyediakan bonus untuk seluruh negara peserta. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: