7 Kebiasaan Buruk yang Bisa Membuatmu Pikun, Segera Tinggalkan!
Ternyata kebiasaan buruk ini bisa membuatmu rentan pikun. Salah satunya sering begadang. -Freepik.com/@ 8photo-
PALPRES.COM - Apakah kamu seringkali lupa meletakkan barang?
Ternyata kebiasaan sehari-hari berikut ini dapat membuatmu jadi pikun.
Lupa bukan hanya karena faktor usia.
Beberapa kebiasaan buruk sehari-hari juga bisa membuatmu jadi pikun.
BACA JUGA:Wajib Kamu Hindari! 7 Makanan Ini Bikin Otak Jadi Lemot
BACA JUGA:6 Tips Ampuh Cara Mengatasi Hidung Mampet atau Tersumbat, yuk Simak Ulasannya
Alih-alih menantang otak, kita malah membuatnya malas, dan akibatnya bisa menjadi pikun.
Kebiasaan buruk berikut ini bisa membuatmu pikun.
1. Sering Begadang alias Kurang Tidur
Kebanyakan orang tidak mendapatkan cukup tidur karena berbagai alasan, seperti bekerja berjam-jam atau begadang.
BACA JUGA:Wajib Tahu! Ini 5 Sayuran Aman Dikosumsi Penderita Stroke
BACA JUGA:Berikut 4 Jenis Makanan yang Baik di Konsumsi Malam Hari, Nomor 3 Enak Pakai Roti
Apabila kamu terbiasa kurang tidur, hal itu akan membuat tubuh terlalu lelah.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: