Telkom Solution Hadirkan Inovasi Digital untuk Mendukung Transformasi Bisnis B2B di Indonesia

Telkom Solution Fokus pada Layanan B2B untuk Strategi Pertumbuhan Lebih Optimal--Istimewa
Selaras, Direktur Enterprise and Business Service Telkom Venusiana menegaskan bahwa Telkom Solution hadir untuk mengakselerasi transformasi digital di berbagai sektor bisnis.
Dengan mengintegrasikan solusi digital connectivity, digital platform, dan digital services.
BACA JUGA:ProtekSi Kecil dari Telkomsel, Solusi Internet Aman dan Sehat untuk Anak di Era Digital
Telkom Solution berperan sebagai mitra strategis yang membantu perusahaan untuk mengoptimalkan performansi.
Serta menciptakan nilai tambah, dan meningkatkan pengalaman pelanggan terbaik.
“Sebagai bagian dari komitmen Telkom dalam menyediakan solusi digital yang inovatif, Telkom Solution saat ini berfokus pada tiga solusi unggulan,” jelas Venusiana.
Seperti Connectivity++, Cyber Security, serta Artificial Intelligence (AI) untuk segmen enterprise business.
BACA JUGA:Daftar Harga Smartphone Keren Dan Murah Pada Maret 2025, Lumayan Untuk Lebaran Nanti!
BACA JUGA:Promo Khusus Ramadan, Daftar Smartphone realme dengan Harga Spesial hingga Potongan Rp500 Ribu
Bisnis B2B Telkom akan berfokus untuk mendominasi pasar di perusahaan-perusahaan swasta, dikarenakan potensi yang masih terbuka lebar.
Antara lain pada segmen konglomerasi, perbankan, retailer, dan manufaktur.
Lebih lanjut, Venusiana menjelaskan bahwa Telkom Solution memiliki positioning yang berbeda dengan Indibiz.
Indibiz difokuskan untuk melayani sektor usaha kecil menengah (UKM) melalui paket solusi yang terstandarisasi.
BACA JUGA:3 Tips Memilih Smartphone Tahan Air dan Awet di Tiap Kondisi, Harga Terjangkau!
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: