Honda

WAJIB TAU! ini Langkah-langkah Perawatan Motor Matic, agar Terjaga Peformanya

WAJIB TAU! ini Langkah-langkah Perawatan Motor Matic, agar Terjaga Peformanya

Segera Bawa Ke Bengkel! Inilah 5 Tanda Motor Harus Turun Mesin, Sebelum Rusak Parah-Astra Motor-

PALEMBANG, PALPRES.COM - Perawatan dalam sepeda motor sangat lah penting dalam menjaga performa motor, terutama motor matic.

Karena motor matic biasanya sangat membutuhkan perawatan yang rutin, agar tidak menurunkan performanya.

Banyak sekali berita tentang satu merek motor matic yang mengalami patah rangkanya.

Nah, kami menyimpulkan bahwa motor matic itu pasti kurang dalam hal perawatan, karena tentunya semua motor yang keluar dari pabrik pasti dalam keadaan prima.

BACA JUGA:INFO PENTING! Surat Resmi Kemensos Sudah Keluar, Bansos PKH Tahap 4 dan 5 Cair di Tanggal Ini

Berikut adalah beberapa langkah yang dapat Anda lakukan untuk merawat motor matic:

1. Periksa kebersihan dan kondisi filter udara

Filter udara yang kotor atau rusak dapat menghambat aliran udara yang optimal ke mesin, sehingga menyebabkan konsumsi bahan bakar yang lebih tinggi. 

Pastikan untuk membersihkan atau mengganti filter udara secara teratur sesuai dengan rekomendasi pabrik.

BACA JUGA:Kaya Raya 7 Turunan, Ini 3 Jenis Perkutut Katuranggan yang Mitosnya Pembawa Rezeki Berlimpah

2. Biarkan mesin menghangat sebelum digunakan

Sebelum memulai perjalanan, biarkan mesin motor matic Anda menghangat selama beberapa menit. 

Ini membantu mengoptimalkan kerja mesin, dan mencegah penggunaan bahan bakar yang berlebihan.

3. Periksa tekanan ban

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: