5 Jenis Minuman Paling Aman untuk Dikonsumsi Penderita Diabetes, Ada Kopi dan Susu loh!
5 Jenis minuman yang paling aman dikonsumsi oleh penderita diabetes--
LUBUKLINGGAU, PALPRES. COM- Salam sehat selalu, pada konten berikut ini kita akan membahas 5 jenis minuman yang aman untuk dikonsumsi penderita diabetes, yuk langsung saja simak ulasannya!.
1. Jus Tomat
Jus tomat baik dikonsumsi untuk mencegah diabetes, kandungan lycopene di dalamnya mampu meningkatkan keseimbangan kadar gula darah.
2. Air Putih
BACA JUGA:6 Jenis Ayam Hias yang Paling Diburu Kolektor, Kamu Sudah Punya Koleksi yang Mana?
Meminum air putih sangat bermanfaat untuk kesehatan tubuh jika kita kurang meminum air akan membuat tubuh memproduksi banyak hormon vasopresin atau hormon antidiuretik.
Akibatnya orang akan jarang kencing dan hati akan membentuk banyak gula, sehingga gula darah bisa naik.
3. Susu
Jika ingin minum susu, pilihlah susu yang rendah lemak dan rendah gula.
BACA JUGA:7 Kota di Luar Negeri yang Berikan Kamu Uang, Jika Pindah ke Negaranya, Tertarik?
BACA JUGA:5 Rekomendasi Tempat Wisata Kuliner yang Enak dan Murah di Bogor
Minumlah saat sarapan dengan dibarengi sayuran agar seratnya bisa memperlambat penyerapan, usai sarapan jangan lupa beraktivitas agar kalori terbakar.
4. Kopi
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: