6 Tips Memutihkan Gigi secara Alami dengan Mudah dan Cepat, Nomor 1 Sering Diabaikan!

6 Tips Memutihkan Gigi secara Alami dengan Mudah dan Cepat, Nomor 1 Sering Diabaikan!--Freepik
BACA JUGA:Apa Sajakah Jenis Foundation Yang Direkomendasikan Untuk Kulit Berminyak? Berikut Ini Daftarnya
Rendam siwak dan setelah itu gunakan bagian bulu untuk menyikat gigi.
Untuk hasil yang maksimal, kamu bisa menggunakannya 2-3 kali dalam sehari.
3. Menggosokkan gigi dengan baking soda
Hingga detik ini belum ada penelitian tentang menyikat gigi dengan baking soda bisa memutihkan gigi.
BACA JUGA:Penyebab dan 5 Cara Memutihkan Lutut Secara Alami, Benarkah Hanya Pakai Gula?
Namun, menurut studi di The Journal of Clinical Dentistry menemukan bahwa pasta gigi yang mengandung baking soda efektif bisa menghilangkan noda kuning dari gigi.
Jika dibandingkan dengan pasta gigi tanpa kandungan baking soda.
Jika kamu ingin mencoba baking soda untuk memutihkan gigi.
Maka kamu bisa mencampurkan 1 sendok teh baking soda dengan 2 sendok teh air pada sikat gigi.
Selanjutnya, mulailah menyikat gigi dengan campuran tersebut, setidaknya beberapa kali dalam seminggu.
4. Berkumur dengan minyak nabati
Teknik oil pulling atau berkumur dengan minyak nabati juga sudah dilakukan sejak lama untuk memutihkan gigi secara alami.
Kamu bisa berkumur dengan menggunakan minyak kelapa.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: