Citraland
Honda

Inilah Proyek Molor di Sulawesi Tenggara, Anggarannya Capai Rp1,6 Triliun, Kamu Tahu?

Inilah Proyek Molor di Sulawesi Tenggara, Anggarannya Capai Rp1,6 Triliun, Kamu Tahu?

Ilustrasi proyek bendungan di Sulawesi Tenggara yang jadi proyek molor karena tak kunjung diresmikan-pexels-

PALPRES.COM - Di era pemerintahan Presiden Jokowi banyak sekali pembangunan infrastruktur di daerah.

Salah satunya yang getol dibangun adalah bendungan atau proyek tempat penampungan air.

Termasuk proyek pembangunan bendungan yang berada di Kabupaten Konawe, Provinsi Sulawesi Tenggara.

Infrastrutur yang tak kunjung diresmikan tersebut adalah Bendungan Ameroro.

BACA JUGA:Wow! Bandara Terbesar di Jatim Senilai Rp 13 Triliun Selesai, Kapan Beroperasi?

BACA JUGA:3 Hal Penting Saat Membeli Mobil Listrik Bekas, Jangan Sampai Beli Kucing Dalam Karung

Namun demikian, tampaknya progres pembangunan bendungan ini tidak seperti target yang direncanakan atau molor.

Sebagai informasi, proyek bendungan ini sesuai targetnya harus diresmikan pada akhir tahun 2023.

Namun, awal Desember 2023 lalu progresnya baru mencapai 98,45 persen dan disebutkan akan diresmikan akhir tahunnya.

Sayangnya, hingga kini proyek tempat penampungan air berkapasitas jumbo di Kabupaten Konawe tersebut tak juga diresmikan.

BACA JUGA:Warga Sulteng Berbahagia, Jembatan Megah Senilai Rp804 Miliar Bisa Dilintasi, Cek Lokasinya!

BACA JUGA:6 Hp Gaming Harga 1 Jutaan, dengan FPS Stabil dan Awet Seharian, Wajib Punya!

PT Hutama Karya selaku salah satu kontraktor yang mengerjakan proyek tersebut menyatakan jika pembangunan Paket II telah rampung.

Dengan selesainya Paket II tersebut, maka infrastruktur ini siap untuk dilakukan pengisian air atau impoundin dan menunggu waktu peresmian.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: