Honda

5 Pilihan Merek Mobil Dengan Atap Terbuka Harga Murah, Keren Banget Dikendarai Anak Muda

5 Pilihan Merek Mobil Dengan Atap Terbuka Harga Murah, Keren Banget Dikendarai Anak Muda

Tampilan dari mobil Toyota Corolla yang miliki atap terbuka--Instagram

PALPRES.COM - Sederet merek mobil yang memiliki desain keren, dan atap terbuka diharga yang murah mulai Rp100 Jutaan. 

Mobil atap terbuka merupakan mobil idaman untuk sebagian orang.

Selain bisa memiliki tampilan eksterior yang modern dan mewah. 

Keuntungan menggunakan mobil atap terbuka juga bisa menikmati pemandangan luar secara langsung tanpa terhalang oleh kaca mobil.

Mobil atap terbuka terdiri dari 3 jenis, yaitu Sunroof, Moonroof, dan Panoramic Roof.

BACA JUGA:BERSIAP! Akhir Juni Ini Akan Ada 4 BLT yang Dicairkan Pemerintah, Intip Daftarnya!

BACA JUGA:Masukan Nomor KK dan KTP Pada Cekbansos, Kamu Bisa Dapat Dana BLT BPNT Rp200.000, Pada Juni ini

Ketiga jenis tersebut memiliki perbedaan meskipun terlihat hampir sama.

Nah, bagi kamu yang membutuhkan referensi mobil beratap terbuka diharga murah dala keadaan bekas (second), berikut rekomendasinya!

1. Mazda MX-5 RF 

Mazda MX-5 RF adalah rekomendasi pertama untuk mobil atap terbuka di Indonesia.

Mobil ini memiliki tampilan eksteriornya semakin menarik dengan adanya warna baru Zircon Sand Metallic, sementara interior mobil telah menggunakan kulit berjenis Terracotta Nappa.

BACA JUGA:Butuh Rekomendasi HP Buat Orang Tua? Ini 5 Merek yang Bisa Jadi Referensimu

BACA JUGA:GACOR BANGET! 5 HP Merek Hp yang Tahan Terendam Air, Bisa Dipakai Buat Ngonten Sambil Diving

Mazda MX-5 RF menawarkan gaya dan performa yang menarik dengan sentuhan eksterior yang modern dan fitur-fitur canggih. 

Pengalaman mengemudi dengan atap terbuka ini pasti akan menjadi pengalaman yang menyenangkan dan memikat bagi penggemar mobil atap terbuka.

Perkiraan harga Mazda MX-5RF bekas Rp 645 Juta - Rp 700 Juta. Sedangkan harga Mazda MX-5RF baru Rp 849,9 Juta - Rp859,9 Juta

2. BMW 430i Convertible M Sport

BMW 430i Convertible M Sport merupakan sedan bertenaga dan bergaya dengan desain grille besar yang mencolok. 

BACA JUGA:Inilah Daftar Mobil Murah yang Memiliki Kriteria Khusus, Salah Satunya Irit Bahan Bakar

BACA JUGA:Xiaomi Pad 6S Pro Tawarkan AI Art yang Dapat Ubah Sketsa Jadi Karya Seni Digital Diharga Rp 7 Jutaan

Lampu utamanya memiliki desain ramping yang menjangkau hingga ke fender roda depan. Sehingga menambah kesan agresif pada mobil ini.

Interior BMW 430i Convertible M Sport didesain dengan kokpit yang berfokus pada pengemudi.

Hal ini membuat kesan sporty semakin terlihat sekali. 

Dilengkapi dengan layar full digital berukuran 12,3 inci untuk display cluster, dan 10,25 inci untuk instrument display yang tajam dan berkualitas tinggi.

Perkiraan harga BMW 430i Convertible M Sport bekas mulai dari Rp. 1.499 Miliar Sedangkan harga BMW 430i Convertible M Sport baru mulai dari Rp 1.83 Miliar.

BACA JUGA:Cari HP Dengan RAM yang Lebih Besar? Simak 5 Rekomendasinya! Harga Murah Bonus Kamera Tajam!

BACA JUGA:Baterainya Sampai 5 Hari, Inilah Rekomendasi Hp Harga Cuma Rp1 Jutaan Saja

3. Nissan Serena 2.0 Panoramic Autech 

Nissan Serena 2.0 Panoramic Autech adalah salah satu mobil dengan sunroof pada bagian atapnya. 

Model mobil Nissan ini dirancang dengan 3 baris kursi yang membuat tampilannya terlihat lebih panjang dan sangat cocok sebagai mobil keluarga.

Tidak hanya itu, Nissan Serena 2.0 Panoramic Autech juga dilengkapi dengan layar LCD berukuran 10-inci yang terletak pada plafon mobil, memberikan hiburan tambahan bagi para penumpang.

Dengan kombinasi fitur sunroof, tampilan luar yang elegan, ruang kabin yang luas, serta performa mesin yang memadai, Nissan Serena 2.0 Panoramic Autech menjadi pilihan yang menarik bagi keluarga yang mencari kenyamanan dan gaya dalam berkendara.

BACA JUGA:Inilah Daftar Mobil Murah yang Memiliki Kriteria Khusus, Salah Satunya Irit Bahan Bakar

BACA JUGA:SIMAK! Spesifikasi Dari All New Toyota Agya, Mobil Imut dan Pas Buat Wanita Segala Usia

Perkiraan harga Nissan Serena 2.0 bekas Rp 70 Juta - Rp 335 juta.

Sementara harga Nissan Serena 2.0 baru mulai dari Rp 545,8 Juta

4. Toyota Corolla Cross 

Mobil ini adalah pilihan yang tepat bagi kamu yang mencari mobil Toyota dengan sunroof. Fitur sunroof ini memungkinkan kamu menikmati sinar matahari langsung masuk ke dalam kabin, menciptakan suasana terang dan segar di dalam mobil.

Selain fitur sunroof, Toyota Corolla Cross telah dilengkapi dengan berbagai fitur modern yang menarik. 

Fitur-fitur tersebut meliputi cruise control, sistem penguncian pintu keyless, dan sinyal berhenti darurat, serta banyak lagi. 

BACA JUGA:Rilis Diharga Rp4 Jutaan, Infinix GT 20 Pro Vs Samsung Galaxy A35 5G, Mana yang Lebih Tangguh?

BACA JUGA:Inilah Daftar Mobil Murah yang Memiliki Kriteria Khusus, Salah Satunya Irit Bahan Bakar

Layar head unit pada Toyota Corolla Cross juga dilengkapi dengan sistem entertainment yang modern, termasuk layar sentuh yang dapat terhubung dengan smartphone kamu.

Dengan kombinasi fitur-fitur yang menarik, Toyota Corolla Cross menawarkan pengalaman berkendara yang nyaman dan menyenangkan. 

Desain eksteriornya yang menarik dan desain interiornya yang modern membuatnya menjadi mobil yang stylish dan praktis untuk digunakan sehari-hari. 

Mesin yang handal pada Toyota Corolla Cross menjamin performa yang baik untuk perjalananmu.

Perkiraan harga Toyota Corolla Cross bekas Rp 132 Juta - Rp 485 Juta. Sedangkan harga Toyota Corolla Cross baru Rp 540,9 Juta - Rp 608,4 Juta.

BACA JUGA:22 Rekomendasi Toko Genset Terbaik di Lubuklinggau, Lengkap Alamat dan Nomor Teleponnya

BACA JUGA:Bicarakan Hak Intelektual, Sekda Sumsel Terima Audiensi Kakanwil Kemenkum HAM, Muara Enim Jadi Percontohan

5. Wuling Cortez  

Wuling Cortez hadir dalam dua varian, yakni CT dan EX. Mobil ini menawarkan eksterior yang elegan dan stylish.

Wuling Cortez memiliki fitur-fitur menarik, seperti lampu LED projector pada headlamp, lampu sein LED pada mirror yang dapat dilipat secara elektrik, dan desain shark fin pada antena di bagian atap.

Dengan dimensi 4.780 x 1.816 x 1.755 mm, Wuling Cortez dapat mengangkut delapan orang sekaligus.

Tempat duduk berupa captain seat yang dilapisi dengan kulit sintetis, memberikan kenyamanan bagi penumpang.

BACA JUGA:BERSIAP! 5 HP Terbaik untuk Anak Sekolah RAM Besar Harga Cuman 1 Jutaan

BACA JUGA:Bukan Pasar Biasa, Inilah Asal Usul Pasar 16 Ilir Palembang, Ternyata Sudah Ada Sejak...

Mesin yang digunakan adalah mesin turbo 4 silinder dengan kapasitas 1500 cc dan teknologi Turbocharger by Honeywell, memberikan performa yang handal untuk perjalananmu.

Perkiraan harga Wuling Cortez bekas Rp 129 juta - Rp 246 juta.

Sedangkan harga Wuling Cortez baru Rp 299,3 Juta - Rp 337,65 Juta.

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: