Oleh karena itu beras merah sangat cocok dikunsumsi saat sahur atau berbuka puasa bagi ibu menyusui.
BACA JUGA:6 Tips Aman Berpuasa Bagi Penderita Hipertensi, Wajib Hindari Makanan Tinggi Garam
BACA JUGA:Mudah Lapar Saat Puasa? Coba Hindari 8 Makanan Ini Saat Sahur, Nomor 5 Paling Sering Dikonsumsi
2. Oatmeal
Oatmeal merupakan makanan pelancar ASI bagi ibu menyusui.
Oatmeal mengandung banyak serat, protein, vitamin, mineral, dan zat besi, yang memiliki manfaat penting dalam membantu pemulihan pasca melahirkan.
Serat dalam oat dapat meningkatkan pergerakan usus, sehingga menghindari atau meredakan sembelit.
BACA JUGA:9 Makanan dan Minuman Penyebab Obesitas, yang Harus Kamu Kurangi Konsumsinya
BACA JUGA:10 Makanan Penurun Darah Tinggi yang Efektif Turunkan Tekanan Darah, Aman untuk Penderita Hipertensi
Oatmeal juga mengandung beta-glukan, yang dianggap membantu meningkatkan kadar hormon prolaktin menyusui, yang dapat memiliki efek positif pada produksi ASI.
Jadi, oatmeal dapat menjadi makanan pelancar yang dapat membantu ibu menyusui saat Ramadhan.
3. Kurma
Kurma adalah makanan pelancar asi yang mengandung zat oksitosin.
BACA JUGA:Harus Dibatasi! 5 Jenis Makanan Ini Memicu Pembentukan Batu Ginjal, Ini Dia Daftarnya?
BACA JUGA:WAW! Tenyata Buah Strawberry Sangat Baik Di Konsumsi Apalagi Saat Berpuasa, Cek Disini Khasiatnya!
Zat tersebut membantu melancarkan produksi ASI dan mengurangi risiko terkena hipertensi, penyakit jantung, dan stroke.