7 Tips Puasa untuk Ibu Hamil Agar Tetap Kuat dan Bayi Sehat

Kamis 22-01-2026,12:10 WIB
Reporter : Abdul Kadir
Editor : Sulis Utomo

BACA JUGA:Ingin Diet Sehat? 5 Sayuran Ini Wajib Kamu Konsumsi

BACA JUGA:Jangan Remehkan Tebu! Tanaman Manis Ini Menyimpan Manfaat Besar bagi Tubuh dan Lingkungan

Sebab, kekurangan cairan bisa menyebabkan pusing, lemas, bahkan kontraksi dini. 

Usahkaa minum minimal 2 liter air saat sahur, sedang saat berbuka, minum perlahan tapi cukup.

Disarankan untuk mengurangi kopi, teh manis, dan minuman bersoda.

4. Jaga Kesehatan Mental

BACA JUGA:Mengapa Ikan Betok Sering Cacingan? Bahaya Tersembunyi di Balik Gurihnya Daging Betok

BACA JUGA:Tak Perlu Skincare Mahal! Ini 4 Cara Alami Usir Bintik Hitam di Wajah

Walau berpuasa berusaha menahan hawa nafsu, namun emosi yang  labil karena sedang hamil menjadi pekerjaan rumah para bumil.

Usahakan tetap tenang itu penting, karena stres bisa memengaruhi janin. 

Untuk menenangkan diri agar tidak mudah emosi, coba untuk nelakukan meditasi atau yoga ringan.

Atau kalau ada masalah jangan dipendam sendiri, ceritakan ke pasangan teman, atau keluarga.

BACA JUGA:Rahasia Awet Muda Ternyata Ada di Piring Kamu, Sayuran Ini Diam-diam Lawan Penuaan

BACA JUGA:Biar Nggak Lemas Seharian, Ini 8 Tips Sarapan Sehat yang Wajib Dicoba

Jangan memikirkan hal yang berat-berat

5. Prioritaskan Istirahat

Istirahat yang cukup pening bagi ibu hamil yang akan menjalankan puasa.

Jangan paksakan diri jika kita  kurang tidur.

Kategori :