Honda

7 Tips untuk Lansia Saat Puasa di Bulan Ramadan, Perhatikan Ini Agar Kesehatan Tetap Terjaga

7 Tips untuk Lansia Saat Puasa di Bulan Ramadan, Perhatikan Ini Agar Kesehatan Tetap Terjaga

7 Tips untuk Lansia Saat Puasa di Bulan Ramadan, Perhatikan Ini Agar Kesehatan Tetap Terjaga--Freepik

BACA JUGA:6 Tips Olahraga yang Tepat Selama Berpuasa, Fisik Tetap Bugar saat Bulan Ramadan

Pasalnya, saat berpuasa, dehidrasi merupakan kondisi yang sering muncul.

Untuk itu, konsumsilah air putih hingga dua liter untuk memenuhi kebutuhan mineral Anda.

Tidak ada perbedaan dalam jumlah air yang perlu kamu minum saat berpuasa. 

Oleh karena itu, kamu dapat mengikuti panduan minum saat berpuasa, yaitu dua gelas air saat sahur, dua gelas saat berbuka, dan empat gelas di malam hari.

BACA JUGA:Niat Berpuasa Tapi Tidak Sahur, Apakah Boleh? Berikut Penjelasan Ustadz Adi Hidayat

BACA JUGA:Bunda Wajib Catat! Rekomendasi 5 Menu Buka Puasa 2024 yang Lezat dan Mudah Dibuat di Rumah

4. Gerak yang Intens

Lansia dianjurkan untuk tetap bergerak selama berpuasa karena mereka masih membutuhkan aktivitas fisik.

Olahraga untuk lansia disarankan, seperti peregangan ringan untuk mencegah cedera.

Lansia dapat berolahraga sebelum atau sesudah berbuka puasa jika biasanya berolahraga di pagi hari.

Hal ini dimaksudkan untuk membantu melancarkan peredaran darah, melemaskan otot, dan menjaga pergerakan otot di usus.

BACA JUGA:Berat Badan Tetap Aman Meski Sedang Puasa, Rahasianya Ikuti 7 Cara Efektif Ini

BACA JUGA:3 Amalan Sunnah Saat Puasa Ramadan, Ganjarannya Pahala Berlipat Ganda, Ini Penjelasannya

Namun ingatlah untuk tidak melakukan aktivitas fisik yang terlalu berat.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: