Honda

Jalan Tol Penghubung Wilayah Segitiga Emas Joglosemar Ini Hampir Rampung Panjangnya 96.57 Km

Jalan Tol Penghubung Wilayah Segitiga Emas Joglosemar Ini Hampir Rampung Panjangnya 96.57 Km

Jalan Tol Solo-Yogyakarta-YIA, Si Penghubung Wilayah Segitiga Emas Joglosemar-tawatchai07-freepik.com

PALPRES.COM - Jalan Tol Solo–Yogyakarta–Yogyakarta International Airport (YIA) Kulonprogo merupakan salah satu proyek yang termasuk dalam daftar Proyek Strategis Nasional (PSN).

Lantaran, pembangunan jalan tol ini akan membentuk kawasan segitiga emas pertumbuhan ekonomi wilayah Jogja, Solo, dan Semarang (Joglosemar).

Jalan tol ini pada libur Natal 2023 dan Tahun Baru 2024 (Nataru) lalu sempat dibuka fungsional sepanjang 13 km.

Kini jalur fungsional Tol Solo-Jogja tersebut dikabarkan akan kembali dibuka menjelang pada arus mudik dan balik Lebaran 2024 mendatang.

BACA JUGA:Biaya Perunit Rp14 Miliar, Rumah Menteri di IKN Malah Dapat Kritikan

BACA JUGA:Alhamdullilah 17 Tahun Mangkrak Pembangunan Jalan Tol dalam Kota Bandung Dilanjutkan Tahun Ini

Panjang dan Seksi Pembangunan

Jalan Tol Solo-Yogyakarta-YIA Kulonprogo memiliki total panjang 96.57 km dengan 3 seksi pembangunan.

Seksi I Jaraknya 42.3 kilometer Kartasura-Klaten-Purwomartani.

Seksi II Jarak 16 kilometer Purwomartani-Monjali-Sleman.

Seksi III Jarak 38.57 Gamping-Kulon Progo. Ketiga seksi ini ditargetkan akan tersambung secara keseluruhan pada kuartal III 2026.

BACA JUGA:Siap-Siap Pertalite Akan Dibatasi, Berlaku Tahun Ini

BACA JUGA:Punya Terowongan Kembar, Inilah Jalan Tol Pertama Berteknologi Geofoam di Indonesia

Biaya Proyek dan Tarif Tol

Total Investas pada proyek Tol ini mencapai Rp 27.48 Triliun.

Per Desember 2023 proyek ini telah menelan investasi Rp 2.5 Triliun.

Sedangkan untuk biaya pembebasan tanah dan lahan mencapai Rp 8.7 Triliun. Untuk tarif tol diproyeksikan sebesar Rp 1880 per kilometer

BACA JUGA:Raih Hadiah Ratusan Juta! Kemenag Menggelar Sayembara Penulisan Buku Keagamaan Islam yang Menginspirasi

BACA JUGA:Petani 2 Desa di Bandung Bersyukur, Jalur Transportasi Penghubung Desa Kini Telah Membaik

Sempat Beroperasi

Jalur fungsional Tol Solo-Yogyakarta sempat dioperasikan pada libur Natal 2023 dan Tahun Baru 2024 sepanjang 12 kilometer dari Gerbang Tol (GT) Colomadu hingga exit Ceper, Klaten.

Nantinya Exit Tol kuncen Ceper ini akan digunakan Langsung dua lanjur fungsional untuk arus mudik lebaran 2024, dari Kartosuro bisa langsung ke Klaten lewat Simpang susun Karanganom

Rencananya Tol ini akan kembali dioperasikan menjelang arus mudik lebaran 2024 sepanjang 22 kilometer bahkan hingga 25 kilometer dari GT Colomadu hingga exit Ngawen, Klaten.

BACA JUGA: Cara PHE Jalankan Peran di Era Transisi Energi Dengan Melakukan Eksplorasi Masif dan Agresif

BACA JUGA:April 2024 Teken Kontrak, Inilah Proyek Jembatan Kaca Termegah di Indonesia, Disini Lokasinya

Menurut rencananya, nanti yang akan diberlakukan itu adalah satu arah.

yakni pada saat mudik dari Solo ke arah Jogja dan saat arus balik dari Jogja ke Solo.

Jadi Penghubung Wilayah Joglosemar

Selain memangkas waktu tempuh berkendara, Jalan Tol Jogja-Solo akan terhubung dengan Jalan Tol Jogja-Bawen dan Jalan Tol Semarang-Solo.

BACA JUGA:HEBAT! Pembangunan Jaringan Kereta di Surabaya Dilirik Investor Eropa, Siap Kucurkan Dana USD248 Juta

BACA JUGA:Hibahkan Dana Rp3,7 Miliar, Inggris Kembangkan Sumber Energi Terbarukan di Bali

Sehingga diyskini ini akan meningkatkan perekonomian dan konektivitas wilaya segitiga emas Yogja, Solo, dan Semarang (Joglosemar)

Ayo Gabung di Channel WhatsApp dengan cara klik link ini "Channel WA palpres.com".

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: