RDPS
Honda

7 Cara Mengatasi Sakit Kepala saat Haid dan Penyebabnya, Mudah Dilakukan di Rumah

7 Cara Mengatasi Sakit Kepala saat Haid dan Penyebabnya, Mudah Dilakukan di Rumah

7 Cara Mengatasi Sakit Kepala saat Haid, Terungkap Berikut Penyebabnya-Freepik-

BACA JUGA:Batu Akik Giok Pacitan Ternyata Bermanfaat bagi Kesehatan, Benarkah?

Cara lain untuk mengurangi sakit kepala saat haid dengan melakukan kompres air dingin.

Dengan membungkus es batu menggunakan handuk, lalu bisa langsung ditempelkan pada dahi.

Cara ini bisa kamu lakukan selama 10 menit, namun dengan jeda waktu untuk kembali mengompres.

Kompres dingin juga mampu mencegah terjadinya peradangan dan menghilangkan rasa sakit kepala.

BACA JUGA:Hujan Lebat Masih Mengguyur Sebagian Wilayah di Sumsel Hari Ini, Berikut Tips Jaga Kesehatan di Musim Hujan

BACA JUGA:Punya Tekstur Mirip Dodol, Ini 6 Manfaat Black Garlic untuk Kesehatan, Benarkah Dapat Mencegah Kanker?

5. Akupunktur

Cara lainnya bisa juga melalui akupunktur yang bisa mengurangi rasa sakit.

Karena membantu hormon terlepas sehingga bisa merespon agar rasa nyeri pada kepala bisa sembuh.

Dengan akupunktur juga bisa membuat sistem peredaran darah menjadi lancar.

BACA JUGA:6 Manfaat Buah Asam Jawa Untuk Kesahatan, Mengurangi Mual hingga Menjaga Kesehatan Jantung

BACA JUGA:6 Vitamin yang Bisa Bantu Jaga Kesehatan Tubuh, Tetap Strong Meski Cuaca Tak Menentu

Umumnya yang menderita sakit kepala melakukan terapi akupunktur sekitar seminggu sebanyak 6 sesi.

6. Minum Obat 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: