Honda

Punya Desain Unik, Ini Motor Terbaru dari Yamaha dengan Mesin 125 cc

Punya Desain Unik, Ini Motor Terbaru dari Yamaha dengan Mesin 125 cc

Tampilan Yamaha Vinoora 125. -Foto Iwanbanaran.com-

PALPRES.COM- Memiliki desain unik, Yamaha perkenalkan motor terbarunya dengan mesin 125 cc.

Motor itu adalah Yamaha Vinoora 125, diperkenalkan pada tahun 2022 lalu.

Kini Yamaha pun melakukan update produknya pada 2024 ini.

Dengan model terbaru, Yamaha Vinoora 125 kini resmi hadir di bulan Febuari kemarin dengan mengalami beberapa perubahan.

BACA JUGA:Harga Beda Tipis, Ini Komparasi Honda Stylo 160 vs Yamaha Grand Filano, Mana Pilihanmu?

BACA JUGA:Yamaha SMAX 160 Vs NMAX 155, Perang Skutik Maxi, Siapa Pemenangnya?

Fitur baru pun ditambahkan Yamaha Taiwan pada skutik memiliki desain unik ini.

Terlebih lagi tipe tergingginya yang akan memanjakan pengendara.

Yamaha Taiwan menghasilkan 2 tipe sekaligus untuk model 2024 kali ini.

Tipe standar dan premium, keduanya mempunyai garis desain dengan sebuah toko kartun.

BACA JUGA:Review Yamaha LEXi LX 155, Spek Gahar, Tapi Harga Terjangkau, Kamu Tertarik?

BACA JUGA:Facelift New Yamaha NMAX 2024 Akan Hadir Tengah Tahun Ini, Luncurkan 4 Varian Mesin Baru atau Sekedar Isu?

Motor ini juga menggunakan konsep klasik Retro dan menggabungkannya dengan tren modern.

Untuk desain Yamaha Vinoora 125 2024 masih sama seperti model terdahulu yang satu terlihat lucu adalah pada bagian wajah dari sang motor menggunakan dua buah lampu utama LED berbentuk bulat persis seperti mata.


Bodi Belakang Motor Yamaha Vinoora 125.-Foto Iwanbanaran.com-

Ditambah lagi dengan spakbord depan yang panjang dan menjadi satu kesatuan dengan di tengah layaknya kombinasi hidung dan mulut yang terlihat besar dan lebar.

Soal penampilan terlihat benar-benar seperti toko di film kartun.

BACA JUGA:Gemma 125 Skutik Neo Retro Ini Buat Gemetar Honda Stylo dan Yamaha Grand Filano, Scoopy Hati-hati!

BACA JUGA: Kualitasnya Sempurna, Motor Matic Baru Ini Fiturnya Saingi Yamaha dan Honda, Harganya?

Ketika melihat bagian belakangnya itu terlihat terasa aneh. 

Desain belakang justru terlihat cukup modern dan menarik dengan lampu belakang dan lampu sen terpisah berbentuk bulat.

Bila dibandingkan dengan skutik yang ada di pasar Taiwan.

Modern dan canggih itu disematkan fitur seperti motor matik lainnya.

BACA JUGA:Yamaha Sniper 155, Raja Jalanan yang Sporty dan Futuristik, Cocok Bagi Generasi Milenial

BACA JUGA:New Yamaha X-Ride 125 CC Bermesin Hybrid Telah Rilis Tahun 2024, Harganya Murah Banget!

Yamaha Vinoora 125 sudah dibekali dengan beberapa aksesoris di antaranya adalah pelindung lampu depan dan juga pegangan pembonceng yang lebih besar.

Selain itu tipe tertinggi ini juga menggunakan warna spesial yakni hitam Dave dan untuk model 2024 juga sudah dibekali dengan Smart sistem keyless.

Yamaha Taiwan pun menghadirkan 4 pilihan warna bagi Vinoora yakni Dark blue, white, Green dan juga greay.

Sedangkan untuk Yamaha Vinoora 125 terdapat 2 pilihan warna yakni grey dan juga Dark grey sayangnya untuk harga skutik ini belum diumumkan secara resmi.

BACA JUGA:GPX Drone 150, Skutik Terbaru dari Suzuki, Saingan Yamaha NMax, Desain Garang Performa Unggul

BACA JUGA:Saingi Yamaha XMAX 125, Pabrikan Italia Luncurkan Motor Barunya, Intip Spesifikasinya

Mesin kapasitas 125 cc disematkan pada Yamaha Vinoora 125 2024.

Dapur pacunya itu silinder tunggal SOHC 4 langkah, 2 katup dengan pendingin udara.


Memiliki desain unik, Yamaha perkenalkan motor terbarunya dengan mesin 125 cc.-Foto Iwanbanaran.com-

Namun Yamaha Taiwan pun belum memberikan keterangan resmi mengenai performa Yamaha Vinoora 125.

Meskipun sudah mengadopsi teknologi blue Core namun mesin yang digunakan belum memiliki VVEA ala Yamaha Lexi 125.

BACA JUGA:Harga Beda Tipis, Ini Komparasi Honda Stylo 160 vs Yamaha Grand Filano, Mana Pilihanmu?

BACA JUGA:Penggemarnya Lega, Honda Megapro Reborn 2024 Cuma Rp15 Jutaan, Cek Spesifikasinya

Mesin yang digunakan memang tergolong hemat BBM dengan konsumsi BBM diklaim mencapai 57,7 km per liter.

Cocok digunakan di perkotaan dengan padat penduduk seperti di Taiwan.

Dari segi dimensi memang motor yang satu ini sangat cocok digunakan jalanan perkotaan.

Motor tidak terlalu tinggi bahkan ketinggian tempat duduknya tergolong ramah yakni hanya 745 mm saja.

BACA JUGA:Kapan Honda Giorno 125 Masuk Indonesia? Skutik Retro Mirip Vespa Bukan Stylo

BACA JUGA:Bawa Teknologi Super Canggih, Inilah Sosok Honda Vario EV, Cuma Rp15 Jutaan?

Sedangkan berat hanya 94 kg dengan kapasitas tanggi bahan bakar 4 liter.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: