Honda

Hore, Desember Ini Disabilitas Akan Dapat Tambahan Bantuan Rp600.000

 Hore, Desember Ini Disabilitas Akan Dapat Tambahan Bantuan Rp600.000

Ilustrasi-Dok-

BACA JUGA:Masih Ada Waktu! Cek Nama Penerima Bansos PKH Terlengkap 7 November 2022 di Sini

Mereka yang akan mendapat tambahan bantuan ini diutamakan yang belum sama sekali mendapat bantuan lain dari pemerintah. 

Seperti bantuan PKH, dan BPNT (Sembako).

Bantuan permakan disabilitas ini memiliki format yang sama dengan bantuan permakan lansia. 

Dimana nanti bantuan tidak akan diberikan berupa uang tunai, melainkan makanan yang akan diberikan 2 kali dalam satu hari. 

BACA JUGA:Kaum Lansia dan Difabel Juga Kebagian Jatah Bansos, Cek Disini Ya

Adapun jumlahnya mencapai Rp. 600.000 selama satu bulan. 

Perhari sejumlah Rp.21.000 dikali dengan 30 hari. 

Dua puluh ribu diberikan untuk makanan, dan seribu rupiah diperuntukan untuk biaya pengantaran.

Kemensos sudah bekerjasama dengan berbagai pihak untuk menentukan komposisi makanan yang akan ditentukan. 

BACA JUGA:Bukan Jualan Politik, Bansos Sebagai Belanja Wajib Ditujukan untuk Mengendalikan Inflasi di Daerah

Yang pasti bantuan akan diberikan sebanyak 2 kali.

Pagi dan sore, dan diberikan pada pagi hari. 

Mesti memiliki unsur karbohidrat, protein hewani,  sayuran, buahan, dan mineral. 

Bantuan ini akan melibatkan semua komponen masyarakat. 

BACA JUGA:Penerima Bansos Tidak Tepat Sasaran, Segera Lakukan Ini

Gunanya untuk meningkatkan rasa kesetiakawanan, dan kesadaran sosial. 

Untuk itu pihak desa/kelurahan yang akan mengakomodir Permakan ini nanti. 

Tim yang dibentuk akan disahkan oleh pihak kecamatan setempat. 

Dengan adanya bantuan ini memungkinkan untuk meringgankan beban penyandang disabilitas, yang kebanyakan dipandang sebelah mata. 

BACA JUGA: Cek Mulai Desember 2022, Yatim Piatu Dapat Jatah Bansos Rp200 Ribu per Bulan

Pemerintah diharapakan lebih mendahulukan kepentingan masyarakat dengan kondisi ini, supaya keberadaan mereka dapat diakui dan dihargai, serta diperhatikan lebih.

Sebelumnya, selain bantuan anak yatim piatu, Menteri Sosial Tri juga memastikan pihaknya telah mengusulkan bantuan untuk lansia tunggal di atas usia 80 tahun dan difabel agar bisa mendapatkan bantuan sebesar Rp 21.000 per hari.

Risma menuturkan, bantuan lansia tunggal yang tidak berdaya akan diberikan dalam bentuk makanan. 

Nantinya, pemerintah akan menitipkan uang kepada RT atau RW setempat sebagai modal untuk memberi makanan setiap hari.

BACA JUGA:Ini 8 Link Cek Bansos yang Cair Dibulan November 2022 Termasuk PKH, BLT, BSU dan BPNT

“Lansia tunggal dia atas usia 80 tahun yang mereka tidak ada yang merawat, sendiri, akan kita berikan makanan setiap hari.

Nanti uangnya dititipkan ke Pak RT dan Pak RW untuk mereka memberikan makanan kepada lansia yang sudah tidak berdaya dan dia tidak ada keluarganya, jadi lansia tunggal,” tuturnya

Sementara itu, bantuan untuk lansia dan difabel ini akan diberikan sesuai dengan hari dalam sebulan. 

Misalnya, Rp 21.000 x 31 hari, artinya lansia dan difabel masing-masing akan mendapat bantuan sebesar Rp 651.000.

BACA JUGA:Catat Tanggalnya! Batas Akhir Pencairan Bansos PKH Tahap 4 Tahun 2022

 “Targetnya akan diberikan pada Desember 2022, lansia tunggal sebanyak 334.011 orang dan 98.934 orang penyandang disabilitas,” tuturnya.

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: